Arus Balik Lebaran 2025 di Batang, Kasatlantas: Nol Kecelakaan, Padat di Rest Area

Arus Balik Lebaran 2025 di Batang, Kasatlantas: Nol Kecelakaan, Padat di Rest Area

Pemudik keluar dari kantor operasional PBTR yang jadi rest area, di ruas Tol Batang Pemalang--Bakti Buwono/ diswayjateng.id

“Lonjakan arus balik paling terasa di rest area, apalagi saat jam makan siang dan malam. Banyak pengemudi yang istirahat terlalu lama. Kami imbau maksimal 30 menit saja, cukup untuk makan dan salat,” katanya.

Ia juga mewanti-wanti agar pemudik lebih waspada terhadap keluarga yang diajak dalam perjalanan.  

“Mohon anak dan keluarga dijaga, jangan sampai ada yang tertinggal atau bahkan hilang di rest area,” tambahnya.

Kabar terbaiknya? Hingga hari ini, tak satu pun kecelakaan lalu lintas tercatat selama arus balik di wilayah Batang.  

“Alhamdulillah, hingga saat ini kejadian kecelakaan nihil. Semoga kondisi ini bertahan sampai Operasi Ketupat selesai pada tanggal 8 nanti,” harap Zainurrozaq 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: