Jalan Balamoa-Bader Diperbaiki, Anggota DPRD Kabupaten Tegal Apresiasi DPUPR
RAPAT - Anggota DPRD Kabupaten Tegal dari Fraksi PKB Catur Buana Zanbika saat memimpin rapat di ruang Komisi DPRD setempat.Foto:Yeri Noveli/jateng.disway.id--
Ruas jalan Balamoa-Bader ini memiliki peran vital sebagai jalur alternatif penghubung kawasan Pantura di Kecamatan Warureja ke Kecamatan Pangkah.
Selain berfungsi sebagai prasarana perangkutan hasil bumi, ruas jalan ini juga menjadi akses menuju destinasi wisata Museum Situs Semedo.
“Ruas Balamoa-Bader ini kita perbaiki secara bertahap karena memang ruas jalannya cukup panjang. Kualitas jalan ditingkatkan dengan konstruksi beton supaya awet dan pemeliharaan ke depannya tidak banyak makan biaya,” kata Joko. (adv)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: