10 Cara agar Baterai Hp Awet, Nomor 8 Bikin Kepo

10 Cara agar Baterai Hp Awet, Nomor 8 Bikin Kepo

cara agar baterai hp awet--

DISWAY JATENG- Memiliki smartphone dengan baterai yang tahan lama tentunya akan sangat menyenangkan karena akan bebas dibawa kemana-kemana, oleh sebab itu anda perlu mengetahui cara agar baterai hp awet dengan mudah.

Cara agar baterai hp awet ini akan bekerja secara efektif jika dilakukan dengan tepat dan benar, langkah ini dapat anda terapkan supaya smartphone anda dapat digunakan dengan waktu yang lama.

Dengan menerapkan cara agar baterai hp awet maka anda akan bebas membawa smartphone dimanapun anda berada.

Nah berikut ini akan kami beritahu berbagai cara agar baterai hp awet, yuk simak ulasannya dibawah ini.

BACA JUGA:Simak 6 Cara Mengatasi HP Bootlop dengan Tepat, Budget Aman Tak Perlu Dibawa ke Tukang Service

Cara Agar Baterai Hp Awet :

1. Hindari Pengisian Daya yang Berlebihan

Jangan Isi Daya Hingga 100%: Cara agar baterai hp awet dengan membiarkan baterai terisi penuh dalam jangka waktu lama dapat menyebabkan kerusakan pada sel baterai.

Jangan Biarkan Baterai Habis Total: Membiarkan baterai habis total juga tidak baik, karena dapat merusak siklus pengisian daya.

Isi Daya Secara Berkala: Sebaiknya isi daya baterai ketika sudah mencapai 20% dan berhenti ketika mencapai 80%.

2. Gunakan Charger Asli

Voltase dan Ampere yang Sesuai: Charger asli dirancang khusus untuk smartphone Anda, sehingga voltase dan ampere-nya sudah disesuaikan dengan kebutuhan baterai.

Hindari Charger Murah: Charger murah dengan kualitas rendah dapat merusak baterai dalam jangka panjang.

3. Kurangi Kecerahan Layar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: