10 Cara Mengatur Keuangan dengan Benar, Hidup Tenang Tanpa Adanya Utang

10 Cara Mengatur Keuangan dengan Benar, Hidup Tenang Tanpa Adanya Utang

cara mengatur keuangan--

DISWAY JATENG - Cara mengatur keuangan biasanya membuat sebagian orang menjadi bingung, karena hal tersebut merupakan sesuatu yang sulit.

Ketika cara mengatur keuangan yang anda lakukan benar dan tepat maka anda akan terhindar dari pinjam meminjam yang dapat menyebabkan anda terjerat utang.

Cara mengatur keuangan ini dapat anda lakukan dengan mengikuti panduan yang ada dibawah ini, dengan melakukan tips dibawah ini maka anda akan memiliki kehidupan yang tenang.

Berikut ini akan kami beritahu berbagai cara mengatur keuangan yang wajib anda lakukan dengan tepat, simak terus ulasannya dibawah ini.

BACA JUGA:Tips Mengatur Keuangan agar Bebas Pinjol

 

1. Sisihkan Dana Darurat

Sisihkan sebagian penghasilan anda untuk dana darurat yang dapat digunakan untuk keperluan mendesak, seperti biaya pengobatan atau perbaikan rumah. Dana darurat minimal setara dengan 3-6 bulan pengeluaran anda.

2. Lunasi Hutang Segera

Hutang dapat menjadi beban keuangan yang besar, jika anda memiliki hutang, prioritaskan untuk melunasinya sesegera mungkin. Buatlah strategi pelunasan hutang yang efektif, seperti metode snowball atau avalanche.

3. Manfaatkan Promo dan Diskon Bijak

Promo dan diskon dapat membantu anda menghemat pengeluaran. Namun, jangan tergoda untuk membeli barang yang tidak anda butuhkan hanya karena ada promo.

Manfaatkan promo dan diskon dengan bijak untuk membeli barang yang memang anda butuhkan.

4. Cari Penghasilan Tambahan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: