6 Daftar Pinjol Syariah Cepat Cair Resmi OJK 2024, Solusi Pembiayaan Tanpa Bunga dan Bebas Riba

6 Daftar Pinjol Syariah Cepat Cair Resmi OJK 2024, Solusi Pembiayaan Tanpa Bunga dan Bebas Riba

pinjol syariah cepat cair resmi ojk --foto fobis.id

DISWAY JATENG - Di era digital yang semakin berkembang, layanan keuangan secara daring menjadi pilihan bagi banyak orang. Salah satu jenis pinjaman yaitu pinjol syariah cepat cair resmi OJK yang menawarkan proses cepat dan bebas riba.

Pinjol syariah cepat cair resmi OJK jadi pilihan saat kita hendak mencari dana tunai cepat. Fintech P2P Lending syariah menjalankan prinsip pinjam meminjam sesuai syariat sehingga bebas riba. Pastikan hanya memilih layanan Fintech yang telah terdaftar dan berizin OJK.

Aplikasi pinjol syariah cepat cair resmi OJK merupakan pinjaman online yang telah diatur berdasarkan prinsip syariat Islam. Di dalamnya mencakup unsur keadilan, transparansi, tanpa riba, dan tanpa bunga. Pinjaman syariah hadir sebagai pengganti pinjol konvensional.

Dibawah ini, ada beberapa aplikasi pinjol syariah cepat cair resmi OJK yang bisa kalian gunakan untuk memenuhi berbagai kebutuhan yang aman untuk digunakan. 

BACA JUGA:6 Penyedia Pinjol Syariah Cepat Cair Resmi OJK 2024, Halal dan Nyaman untuk Digunakan

Daftar Pinjaman online Syariah Resmi OJK 2024 

1. Ammana.id

Sebagai pilihan pinjol syariah cepat cair resmi OJK yaitu Ammana.id. Fintech di bawah PT Ammana Fintech Syariah jadi platform pinjol pertama yang mengusung pembiayaan syariah tanpa jaminan.

Ammana menawarkan layanan pembiayaan ibadah haji dengan jangka waktu sampai 3 tahun. Pengajuan pembiayaan antara lain, mengisi formulir sebagai borrower lewat aplikasi online. Berikutnya cukup menyertakan syarat dokumen berupa KTP dan KK.

Dari segi legalitas, Ammana telah resmi memperoleh izin dari OJK dengan tingkat keberhasilan bayar 90 hari sebesar 96.01%.

2. Dana Syariah

Jika kalian merupakan pelaku usaha di sektor properti, Dana Syariah bisa jadi pilihan utama pinjaman syariah online tanpa riba. Bagi kalian yang sedang punya proyek jangka pendek, cocok banget memanfaatkan Dana Syariah jika kekurangan modal kerja.

Fintech Dana Syariah yaitu peer to peer lending yang mempertemukan antara pencari pinjaman dan pemberi pinjaman. Seperti konsep P2P Lending pada umumnya, untuk mendapatkan pembiayaan kalian harus melakukan penggalangan dana melalui pengajuan proposal atau aplikasi.

BACA JUGA:6 Pinjol Syariah Cepat Cair Tanpa Bunga Resmi OJK 2024, Solusi Pembiayaan Berbasis Syariat Islam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: