5 Pilihan HP Samsung 1 Jutaan di Mei 2024

5 Pilihan HP Samsung 1 Jutaan di Mei 2024

5 Pilihan HP Samsung 1 Jutaan di Mei 2024--

DISWAYJATENG - Di era digital yang serba canggih ini, memiliki smartphone yang mumpuni bukan lagi sekadar keinginan, melainkan kebutuhan. HP Samsung 1 jutaan bisa menemani aktifitas anda.

Samsung, sebagai salah satu pemimpin pasar global, terus berinovasi untuk memenuhi kebutuhan tersebut dengan menyediakan berbagai pilihan yang terjangkau namun tidak mengurangi kualitas dengan menghadirkan HP Samsung 1 jutaan.

Bulan Mei 2024 ini, Samsung kembali mengejutkan pasar dengan 5 pilihan HP yang harganya hanya 1 jutaan, namun spesifikasinya tidak kalah dengan yang berharga mahal yaitu HP Samsung 1 jutaan.

Berikut ulasan spesifikasi dan fitur lengkap HP Samsung 1 jutaan untuk anda ketahui sebagai pertimbangan. Simak sampai selesai ya.

BACA JUGA:Samsung Seri A vs Seri M, Mana Pilihan Populer Untukmu?

1. Samsung Galaxy A05

Dengan harga sekitar Rp 1,4 jutaan, Galaxy A05 menawarkan layar PLS LCD 6.7 inci yang luas dengan resolusi 720 x 1600 piksel. Ditenagai oleh chipset Mediatek Helio G85 dan GPU Mali-G52 MC2, A05 mampu menjalankan aplikasi favorit Anda dengan lancar.

Tersedia dalam varian memori 64/128GB dan 4/6GB RAM, serta kamera belakang 50 MP yang mendukung perekaman video Full HD 60fps, Galaxy A05 adalah pilihan yang tidak akan mengecewakan. 

Dibekali dengan baterai berkapasitas 5000 mAh, Galaxy A05 menjanjikan daya tahan yang lama untuk mendukung aktivitas Anda sepanjang hari. Ditambah lagi, dengan dukungan pengisian cepat 25W, Anda tidak perlu khawatir kehabisan baterai di tengah hari yang sibuk.

 

2. Samsung Galaxy A03

Galaxy A03 hadir dengan harga Rp 1,5 jutaan, menampilkan layar PLS LCD 6.5 inci. Dibekali chipset Unisoc T606 dan GPU ARM Mali-G57 MP1, A03 menyediakan memori internal 32/64/128GB dan 3/4GB RAM. Kamera belakang 48 MP dan kamera depan 5 MP siap mengabadikan momen penting Anda dengan hasil yang tajam dan jernih.

BACA JUGA:Samsung Galaxy M42, Pilihan Cerdas untuk Masa Depan

3. Samsung Galaxy A03 Core

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: