5 Manfaat Air Mawar untuk Bibir Kering dan Cara Menggunakannya

5 Manfaat Air Mawar untuk Bibir Kering dan Cara Menggunakannya

5 Manfaat Air Mawar untuk Bibir Kering dan Cara Menggunakannya--

BACA JUGA:10 Manfaat Masker Air Mawar, Bisa Mencegah Penuaan Dini

3. Menghidrasi 

Air mawar memiliki kandungan vitamin A, vitamin C, dan juga vitamin E yang bisa bantu menghidrasi bibir serta menjaga kadar air pada bibir agar senantiasa seimbang. 

4. Mencegah peradangan 

Bibir seringkali mengalami iritasi atau bahkan meradang dan memerah. Sifat antiseptik yang ada pada air mawar bisa membantu mengurangi dan menenangkan bibir yang meradang. 

5. Menutrisi 

Manfaat yang terakhir dari air mawar untuk bibir kering adalah mampu menutrisi bibir. Bibir kering biasanya disebabkan oleh kurangnya asupan gizi dan nutrisi yang seimbang dalam tubuh. 

Air mawar dapat bermanfaat untuk menutrisi bibir kering dan juga melindungi lapisan bibir agar tidak mudah rusak dan terbebas dari radikal bebas. 

BACA JUGA:9 Manfaat Masker Bedak Bayi dan Air Mawar, Bisa Atasi Jerawat dan Bikin Wajah Kinclong

Cara menggunakan air mawar

Untuk mengatasi bibir kering kamu bisa mencampurkan air amwar dengan perasan lemon ataupun jeruk nipis. Kedua bahan alami tersebut memiliki kandungan yang kaya akan antioksidan dan juga vitamin C. 

Dengan menggunakan jeruk nipis dan perasan lemon akan membantu menangkal radikal bebas yang bisa menyebabkan bibir menjadi kering. 

Cara membuatnya cukup mudah, yakni dengan mencampurkan air mawar dan air perasan jeruk nipis atau lemon. Kemudian, aplikasikan pada bibir yang telah dibersihkan selama 15 menit. 

Selanjutnya, kamu bisa membersihkan bibir menggunakan air mengalir. Lakukan cara ini sebanyak 2 kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang optimal. 

Nah itulah beberapa manfaat air mawar untuk bibir kering yang wajib kamu ketahui. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: