Gampang Banget, Begini Cara Mengaktifkan ShopeePay Tanpa KTP yang Aman dan Efektif

Gampang Banget, Begini Cara Mengaktifkan ShopeePay Tanpa KTP yang Aman dan Efektif

Cara mengaktifkan ShopeePay Tanpa KTP--

DISWAY JATENG - Berikut cara mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP. Layanan dompet digital dari Shopee dapat digunakan untuk belanja produk impianmu dengan transaksi yang mudah.

Kami akan menjelaskan tentang cara mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP dengan lengkap. Langkah demi langkah di bawah ini dapat Anda ikuti dengan mudah dan tidak ribet.

Apakah bisa mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP? Simak artikel ini sampai tuntas supaya Anda tahu tentang syarat dan ketentuan mengaktifkan layanan dompet digital satu ini.

Berikut cara mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP dengan mudah. Pahami ketentuan dan penjelasan di bawah ini supaya tidak terjadi kesalahan.

BACA JUGA:5 Cara Melunasi Utang Pinjol Tanpa Bayar Sepeser Pun, Auto Lepas dari Beban Tagihan

Cara Mengaktifkan ShopeePay Tidak menggunakan KTP

Cara mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP cukup mudah, pengguna hanya perlu mengunduh aplikasi Shopee di ponsel. Kemudian untuk cara mengaktifkan ShopeePay bisa mengikuti cara di bawah ini, seperti yang dikutip dari laman resmi Shopee:

  1. Buka aplikasi Shopee dan pilih menu ShopeePay.
  2. Baca syarat dan ketentuan yang tertera lalu klik Saya Setuju.
  3. Sistem akan mengirimkan kode verifikasi ke nomor ponsel yang terdaftar.
  4. Masukkan nomor verifikasi tersebut ke kolom yang disediakan.
  5. Atur PIN ShopeePay dan konfirmasi kembali.
  6. Harap diingat PIN yang sudah terkonfirmasi karena PIN ini akan digunakan untuk memverifikasi setiap pembayaran menggunakan ShopeePay.
  7. Lakukan autentikasi identitas bisa berupa sidik jari atau face ID.
  8. Namun pengguna juga bisa klik menu Atur Nanti jika ingin menunda pengaturan autentikasi identitas.
  9. ShopeePay sudah aktif dan bisa digunakan.

Itulah beberapa cara yang dapat membantu Anda untuk mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP. Ikuti langkah-langkah di atas dengan benar supaya tidak terjadi kesalahan.

BACA JUGA:Utang di Bawah 1 Juta Apakah Didatangi DC Lapangan Pinjol? Begini Penjelasan Lengkapnya

Selain mengetahui beberapa cara mengaktifkan ShopeePay tanpa KTP, Anda juga perlu tahu keunggulannya. Sebagai pengguna tentu kita harus kenali juga keunggulan menggunakan Shopeepay.

Keunggulan tersebut memudahkan kita dalam setiap bertransaksi, baik online maupun offline. Bahkan bikin pengeluaran kita lebih hemat, termasuk saat belanja di Shopee.

Tak hanya itu, Anda juga bisa menikmati berbagai keuntungan menarik lainnya. Berikut beberapa keunggulan menggunakan ShopeePay, antara lain:

1. Ada Promo Setiap Hari

Dapatkan Voucher ShopeePay dan Deals Sekitarmu serta promo cashback menarik setiap hari. Keuntungan seperti ini bisa diklaim hanya melalui aplikasi saja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: