Masker Air Mawar dan Baby Oil Efektif Membuat Wajah Tampak Cerah, Begini Cara Membuatnya

Masker Air Mawar dan Baby Oil Efektif Membuat Wajah Tampak Cerah, Begini Cara Membuatnya

manfaat air mawar dan baby oil--

DISWAY JATENG- Melakukan perawatan wajah menggunakan air mawar dan baby oil ini bisa kamu terapkan dirumah, karena efek yang diberikan setelahnya yakni kulit wajah menjadi glowing.

Pasalnya memiliki wajah yang glowing merupakan impian semua orang khususnya wanita, kamu dapat mendapatkan itu semua ketika rajin melakukan perawatan dengan air mawar dan baby oil.

Air mawar dan baby oil ini memiliki kandungan nutrisi yang beragam didalamnya, sehingga ketika kedua bahan alami ini dicampurkan maka akan menyehatkan kulit.

BACA JUGA:4 Manfaat Air Mawar untuk Wajah, Bisa Dijadikan Toner Kecantikan

Berikut manfaat air mawar dan baby oil untuk perawatan wajah:

1. Menyamarkan flek hitam di wajah

2. Mencegah tanda penuaan dini datang

3. Menjadikan wajah tampak cerah

4. Melembabkan kulit hingga merata

Air mawar dan baby oil.

Kamu juga dapat menambahkan bahan alami lainnya untuk melakukan perawatan kecantikan misalnya dengan jeruk nipis dan lidah buaya, karena kedua bahan tersebut sering digunakan sebagai perawatan.

Vitamin A, C, E hingga minyak esensial ini terdapat didalam kandungan air mawar, hal tersebut tentunya sangat bermanfaat untuk kesehatan kulit wajah.

Baby oil ini memiliki beragam manfaat yang dimilikinya, yakni dapat menyeimbangkan Ph kulit serta cocok dipakai untuk jenis kulit yang sensitif.

Mungkin sudah tidak asing lagi jika jeruk nipis memiliki kandungan vitamin C dan asam sitrat yang tinggi, sehingga ketika digunakan mampu mengatasi datangnya beruntusan hingga jerawat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: