6 Jenis Olahraga yang Aman untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Salah Satunya Berjalan Kaki 15 Menit
BARRE. Sebuah latihan yang berfokus pada kekuatan isometrik.--Sumber gambar: The Chalkboard Mag
DISWAY JATENG - Olahraga merupakan salah satu cara yang dapat Anda lakukan untuk menjaga kesehatan dan kebugaran. Namun, ketika memasuki usia 40 tahun ke atas, Anda tetap harus melakukan olahraga yang aman meski minat berolahraga semakin menurun.
Padahal olahraga yang aman untuk usia 40 tahun ke atas, berperan penting karena berat badan akan mulai bertambah seiring berjalannya waktu. Pilihlah olahraga atau aktivitas fisik yang aman untuk menghindari adanya cedera yang mungkin terjadi.
Jenis dan intensitas olahraga yang bagus untuk usia di atas 40 tahun tidak sama dengan orang yang berusia muda. Durasi olahraga yang aman untuk usia 40 tahun ke atas pun tidak jauh berbeda dengan durasi pada umumnya.
Ketika memasuki usia 40 tahun ke atas, Anda dapat melakukan olahraga ringan yang aman minimal 30 menit per hari. Jika olahraga intens seperti jogging atau lari, Anda cukup melakukan selama 15 menit per hari.
Olahraga yang cocok untuk manula
1. Zumba
Zumba adalah olahraga yang menggabungkan koreografi dan dansa, yang dapat membantu mengurangi lemak di paha, lengan, dan perut. Seiring bertambahnya usia, umumnya terdapat penumpukkan lemak pada beberapa bagian tersebut.
BACA JUGA: Tips Perawatan Wajah untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Salah Satunya Sering-seringlah Memijat Muka
Gerakan zumba pada usia 40 tahun tidak sama dengan usia yang lebih muda. Lakukan zumba dengan intesnsitas yang lebih rendah dengan durasi sekitar 40 menit.
Anda juga dapat melakukan latihan angkat beban untuk membantu mengurangi nyeri yang berhubungan dengan artritis, yaitu kondisi peradangan pada sendi.
2. Yoga
Olahraga yoga dapat membantu Anda membangun sekaligus mempertahankan kekuatan otot, menenangkan pikiran, dan menurunkan tingkat stres. Yoga untuk usia di atas 40 tahun juga dapat membantu menurunkan tekanan darah, serta mencegah dan mengurangi depresi.
Anda dapat melakukan yoga bagi pemula selama 10 sampai 25 menit terlebih dahulu.
3. Barre
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: