Samsung Galaxy A24 5G, Hp Spesifikasi Mumpuni dengan Harga Terjangkau

Samsung Galaxy A24, Hp Spesifikasi Mumpuni dengan Harga Terjangkau--Screenshot Website Samsung Indonesia
Performa Cepat dari Helio G99
Performa Samsung Galaxy A24 ditenagai oleh chipset Helio G99 yang cukup kencang untuk menjalankan berbagai aplikasi dan game.
Chipset ini dipadukan dengan CPU Octa-Core dan GPU Mali-G57 MC2. Ditambah varian RAM 8 GB dan tipe penyimpanan 128 GB memori internal.
Dengan spesifikasi tersebut, Hp Oppo ini masih siap melibas berbagai aplikasi dan game populer. Seperti Free Fire hingga Mobile Legends dengan nyaman dan lancar menggunakan settingan terbaik.
Hp ini juga mampu menjalankan game berat seperti Genshin Impact dan PUBG Mobile. Dengan nyaman dan lancar menggunakan settingan minimum.
BACA JUGA:Samsung Galaxy A25 5G, SmartPhone Berkualitas dan Terbaik Harga Mulai 3 Jutaan
Kamera 50 MP
Samsung Galaxy A24 memiliki kamera utama 50MP yang mampu menghasilkan foto dan video berkualitas tinggi.
Selain kamera utama, Galaxy A24 juga memiliki kamera ultrawide 5 MP yang cocok untuk memotret pemandangan yang luas. Ada juga kamera macro 2MP yang cocok untuk memotret objek kecil dari jarak dekat
Kemudian untuk kamera depannya, hp ini memiliki 1 kamera 13 MP (wide) f/2.2. Untuk perekaman video, kedua kameranya sudah mampu merekam hingga resolusi 1080p/30 fps.
Baterai 5000 mAh
Salah satu keunggulan utama Samsung Galaxy A24 adalah baterainya yang tahan lama. Samsung seri A terbaru ini memiliki baterai berkapasitas 5.000mAh yang diklaim mampu bertahan hingga 2 hari dalam sekali pengisian daya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: