5 Kelebihan Acer Aspire 5 Spin 14, Laptop Terbaik yang Cocok Digunakan Konten Kreator
Kelebihan Acer Aspire 5 Spin 14--
BACA JUGA:5 Laptop Editing Terbaik 2023, Harga Murah Tapi Spesifikasinya Gak Murahan
BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan HP POCO X5 Pro 5G Terbaru 2023, Desain Khas dan Spek Lengkap
Pada kondisi optimal Aspire 5 Spin 14 menggunakan chip WiFi 6E (Intel AX211) untuk mencapai kecepatan data WiFi yang baik.
4. Kualitas layar sentuh beresolusi tinggi
Kelebihan Acer Aspire 5 Spin 14 selanjutnya, yakni pada kualitas layar. Laptop ini sudah dibekali dengan layar sentuh berpanel IPS dengan bentang 14 inci dan beresolusi WQXGA (1920 x 1200).
Kualitas layar yang memiliki rasio 16:10 cocok banget digunakan untuk menonton video atau film. Tak hanya itu, Acer BluelightShield yang dapat mengurangi paparan sinar biru juga sudah ada pada laptop ini.
5. Desain Convertible yang Fleksibel
Desain engsel convertible yang dapat memungkinkan layar diputar hingga 360 derajat. Selain mode laptop, desain laptop dapat difungsikan dalam display atau tablet.
Bodi yang terbuat dari Metal pada Top Cover dan Polycarbonat di sisi lainnya dengan lapisan abu-abu, serta ketebalan 17,9mm. Dengan ini bodi laptop sudah dijamin kokoh dan nyaman untuk digunakan.
BACA JUGA:Spesifikasi Realme 11 Pro 5G, Smartphone dengan Kamera Juara dengan Chipset Mumpuni
BACA JUGA:Realme C67, Smartphone dengan Chipset Super Cepat dan Kamera Jernih 108 MP
Demikian informasi lengkap seputar kelebihan Acer Aspire 5 Spin 14 dari spesifikasi hingga fitur-fitur canggih. Semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: