6 Kelebihan Oppo Find N3 Flip, Performa Tangguh dengan Tiga Kamera Fungsional

kelebihan oppo find n3 flip--
DISWAY JATENG- Perusahaan smartphone terus menghadirkan ponselnya dnegna membekali spesifikasi yang mumpuni, salah satunya perusahaan dari oppo. Saat oktober 2023 kemarin ponsel ini merilis seri terbaru mereka yakni Oppo Find N3 Flip.
Oppo Find N3 Flip merupakan ponsel lipat yang dibekali dengan tiga kamera yang ada di belakang, ponsel ini juga memiliki desain yang menarik.
Oppo Find N3 Flip ini hadir dengan spesifikasi yang tinggi dibandingkan dengan seri yang lain, namun apakah kelebihan yang dimiliki seri terbaru ini?
Artikel ini akan membahas kelebihan yang ada pada Oppo Find N3 Flip, yuk simak ulasannya dibawah ini.
BACA JUGA:Perbedaan Smartphone Oppo Find N3 Flip vs Oppo Find N2 Flip, Cek Spesifikasi dan Harga!
6 kelebihan Oppo Find N3 Flip :
1. Baterai Awet dengan Fast charging
Smartphone ini memiliki kapasitas baterai 4300 mAh yang sudah didukung dengan fitur fast charging 44 W SuperVOOC, kamu hanya perlu membutuhkan waktu 23 menit untuk mengisi baterai sampai 50 persen.
2. Tampilan Desain Premium dengan Ketahanan Oke
Tampilan desain ponsel ini cukup menarik, yakni terdapat modul tiga kamera di belakangnya. Terdapat LED fla yang berada dibawah gkaran modul kamera.
Sementara dibagian sisinya mempunyai desain bodi yang lebih melengkung, hal ini akan membuat nyaman ketika di genggam di tangan.
Ponsel satu ini memiliki sertifikasi IPX4 yang membuatnya tahan dengan percikan air, selain itu ketahanan engselnya sudah lebih baik. Material yang dipakai cukup tangguh dengan kedalaman lipatan <0,15 mm5. OPPO juga menjamin bahwa engselnya ini bisa bertahan sampai 600 ribu kali lipat.
3. Sisi Konektivitas Cukup Lengkap
Ponsel ini dibekali dengan konektivitas yang komplit, yakni terdapat iFi 7 yang merupakan teknologi WiFi terbaru, Bluetooth 5.3 dengan dukungan A2DP, kemampuan GPS yang dapat diandalkan, dan NFC.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: