ini Dia 4 Cara Praktis Mengobati Penyakit Amandel yang Ada di Tubuh Kita
ini Dia 4 Cara Praktis Mengobati Penyakit Amandel yang Ada di Tubuh Kita -disway jateng-
DISWAYJATENG.ID – Siapa disini yang sering mengalami gejala penyakit amandel, dimana rasanya tidak mengenakan bagi kesehatan tubuh kita.
Sebenarnya ada banyak penyebab terjadi penyakit amandel ini, hal tersebut kebanyakan dari kita sering mengabakain kesehatan atau seenaknya mengkonsumi makanan.
Akan tetapi tenang saja disini kita akan sedikit membahas berbagai cara untuk mengobati penyakit amandel yang ada di dalam tubuh kita, akan tetapi sebaiknya kita harus tahu dulu apa itu penyakit amandel.
Amandel merupakan sebuah kelenjar kecil pada tenggorokan yang berguna untuk mencegah infeksi yang menyerang tubuh, namun bagian tubuh ini dapat mengalami gangguan sehingga tidak menjalankan fungsinya secara maksimal bahkan salah satunya adalah peradangan.
Mengutip jurnal dari Universitas Muhammadiyah Surakarta yaitu tonsilitis atau radang amandel adalah gangguan peradangan pada tonsil yang disebabkan oleh infeksi bakteri streptococcus atau infeksi virus.
Biasanya gangguan ini perlu mendapatkan penanganan tepat agar tidak menimbulkan komplikasi. Berikut adalah 4 cara praktis mengobati penyakit amandel, antara lain:
1. Mengkonsumsi Makanan Dingin
Mengonsumsi makanan dingin dan lembut mampu membuat tenggorokan mati rasa, hal tersebut sehingga rasa nyeri bisa menghilang sementara.
Beberapa cara yang bisa dilakukan adalah yakni seperti mengisap es loli, meminum air es dingin dan mengonsumsi permen yang memiliki kandungan mentol.
Semua cara tersebut dapat memberikan sensasi dingin dan mati rasa pada tenggorokan, hal tersebut sehingga peradangan yang dirasakan menjadi lebih baik dibandingkan sebelumnya.
BACA JUGA:Selain 11 Manfaat Jahe merah, Apa Sih Perbedaannya dengan Jahe Biasa?
2. Berkumur dengan Air Garam
Cara berikutnya yakni berkumur dengan menggunakan air garam dapat membantu membuat tonsilitis lebih baik. Metode ini mampu meredakan sakit tenggorokan dan rasa nyeri akibat peradangan pada amandel yang bahkan air garam dapat membantu dalam mengobati infeksi.
Cara membuatnya yakni campurkan garam sebanyak satu sendok teh pada segelas air hangat, lalu aduk garam hingga larut dengan air.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: