Seleksi Calon Sekda Pemalang Diulang, Semua Eselon II B Wajib Ikut! 2 Calon Lama Tereliminasi
Ilustrasi seleksi sekda-Istimewa -
Tapi Sidik kemudian menggaris bawahi adanya rekomendasi lanjutan dari KASN. Yakni ada 2 calon seleksi sebelumnya yang tidak bisa ikut karena tidak memenuhi syarat.
"Maka calon Sekda yang sudah diseleksi dibatalkan, karena tidak memenuhi syarat. Namun demikian, sesuai ketentuan masih ada yang satu calon yang memenuhi syarat. Yaitu Heriyanto masih boleh ikut," katanya, kemarin.
Sekedar untuk diketahui, seleksi calon Sekda sebelumnya oleh Pansel telah memilih tiga nama calon. Yakni Khairun, Heriyanto dan Khaeron. Namun ketiganya rekomendasi KASN tidak memenuhi syarat. Sehingga seleksi calon Sekda akhirnya dibatalkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: