Manfaat Jus Jambu Biji Merah untuk Kesehatan!

Manfaat Jus Jambu Biji Merah untuk Kesehatan!

Manfaat Jus Jambu Biji Merah untuk Kesehatan!-disway jateng-

JATENG.DISWAY.ID – Jus jambu merah seringkali kita jumpai pada penjual jus buah, rasanya yang manis menjadikan orang ingin merasakan jus jambu merah.

BACA JUGA: https://jateng.disway.id/read/655036/manfaat-jambu-biji-merah-untuk-kesehatan

Berdasarkan kandungan gizi tersebut maka jus jambu merah memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan.

 

Manfaatnya:

1.       Meningkatkan imunitas tubuh

Jambu sendiri merupakan buah yang dapat mampu meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Sebab jambu mengandung vitamin C tinggi yang bisa mencegah tubuh terserang berbagai penyakit.

Kandungan vitamin C dalam jambu merah melebihi kandungan vitamin C pada jeruk.

 

2.       Dapat melancarkan saluran pencernaan

Kandungan serat yang tinggi pada jambu sehingga dapat mencegah sembelit dan memastikan bahwa kuman baik dalam saluran pencernaan tetap bekerja.

 

3.       Mencegah kanker

Mengandung zat antioksidan yaitu kelapano dan piton nutrien yang efektif untuk mencegah kanker.

Kandungan vitamin C dosis tinggi sebagai antioksidan dalam juga bermanfaat untuk menetralkan radikal bebas penyebab kanker.

4.       Menurunkan tekanan darah

Kandungan kalium yang bermanfaat untuk melindungi tubuh dari pengaruh eksternal yang bisa merusak kesehatan.

 

5.       Mencegah penyakit gula

berkat kandungan seratnya menjadi obat alami bagi penderitapenyakit gula.

6.       Mencegah demam berdarah

Menurut penelitian ekstrak daun jambu merah dapat menghambat pertumbuhan virus demam berdarah.

7.       Menyehatkan mata

Kandungan vitamin A dalam jambu merah mampu mencegah infeksi mata dan penyakit mata. Tak hanya itu vitamin A penting untuk pertumbuhan dan perkembangan sel-sel tubuh meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

 

8.       Menyehatkan kulit

Kandungan vitamin A dalam jambu merah akan sangat berguna untuk mencegah kesehatan kulit baik wajah ataupun tubuh.

Kandungan antioksidan yang tinggi dalam buah ini juga mampu mengeluarkan senyawa radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh.

Mampu mencegah terjadinya penuaan dini sehingga tidak heran adanya kandungan ini manfaat jus jambu merah sangat baik untuk kecantikan kulit.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: