PPDB SMA/SMK Jateng Dibuka, Ini Panduan dan Link Pendaftarannya
SIDAK – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo sidak PPDB ke SMAN 5 Semarang.--
1. Bagi calon peserta didik dari SMA yang ingi pindahke SMK atau sebaliknya, diwajibkan melakukan pembatalan pendaftaran.
2. Pindah pilihan dari SMA ke SMK dan mengunggah Surat keterangan Sehat sesuai yang dipersyaratkan.
Jadwal PPDB Jateng Jenjang SMA/SMK tahun 2022.
1. pendaftaran 29 Juni sampai 1 juli 2022 (07:00 -16:00)
2. Evaluasi, Pemeringkatan, dan Penyaluran 2-3 Juli 2022
3. Pengumuman hasil seleksi 4 JUli 2022 (paling lambat pukul 23:59 WIB)
4. Daftar ulang 5 sampai 7 Juli 2022.
5. Hari Pertama masuk sekolak: 18 Juli 2022.
Pengajuan vertifikasi akun yang sudah berakhir pada tanggal 28 Juni 2022 kini diperpanjang sampai 29 Juni 2022.
"Pengajuan akun verifvikasi berkas dan aktivasi akun diperpanjang sampai 29 Juni 2022 pukul 16.00 wib," tulis dari @pdkjateng pada Rabu 29 Juni 2022.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: fin