DISWAY JATENG - Dengan kehadirannya Pasar tablet semakin berkembang seiring dengan kebutuhan pengguna yang semakin beragam yaitu dengan kemunculan iQOO Pad Air.
Terutama bagi pecinta gaming, yang mencari dengan spesifikasi yang mumpuni namun tetap terjangkau bisa menjadi tantangan tersendiri dengan iQOO Pad air adalah solusinya.
Tetapi, iQOO sebagai sub-brand dari Vivo, telah menghadirkan solusi yang menarik dengan meluncurkan tablet terbarunya yang sudah lama dinantikan yaitu iQOO Pad Air memberikan beragam fasilitas yang menyertainya.
iQOO Pad Air ini dijuluki sebagai tablet gaming yang murah berkat spesifikasi tinggi yang ditawarkannya, namun dibanderol dengan harga yang sangat bersaing.
Dalam artikel ini akan kami telusuri tentang kelebihan iQOO Pad Air menjanjikan performa yang tangguh untuk gaming maupun multitasking. Mari kita simak lebih dalam dan baca sampai selesai ya!
BACA JUGA:7 Spesifikasi iQOO Pad Air Menghadirkan Kualitas Gambar yang Luar Biasa Harga Juga Murah
Berikut ini 7 kelebihan iQOO Pad Air yang bisa Anda ketahui:
1. Dimensi dan Desain
iQOO Pad Air hadir dengan dimensi yang cukup kompak, dengan ukuran 259.743 x 176 x 6.67mm dan bobot 530 gram.
Desainnya yang ergonomis memungkinkan pengguna untuk merasakan kenyamanan saat digunakan dalam berbagai situasi, baik dalam mode gaming maupun keperluan sehari-hari.
2. Performa Tangguh untuk Gaming
Di sektor dapur pacu, iQOO Pad Air ditenagai oleh prosesor Qualcomm Snapdragon 870, yang sebelumnya banyak digunakan pada smartphone dan tablet flagship tahun 2021.
Prosesor ini, dengan CPU Qualcomm Kryo 585 dan GPU Adreno 650, menjanjikan performa yang tangguh untuk gaming maupun multitasking.
Dukungan RAM 8GB/12GB dan penyimpanan UFS 3.1 hingga 512GB memastikan ketersediaan ruang yang cukup untuk menyimpan game dan aplikasi favorit Anda.
3. Daya Tahan Baterai yang Memadai