Desain Gamers Hp Infinix Keluaran Terbaru, Entry Level yang Gunakan Kapasitas Baterai Jumbo

Senin 13-05-2024,12:15 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Rochman Gunawan

Sementara itu, HP ini juga memiliki 1 kamera depan dengan resolusi sebesar 8 MP (wide) dengan fitur tambahan berupa Dual-LED Flash, video: 1080p@30fps.

5.Sistem Operasi yang Mumpuni

Hp infinix keluaran terbaru ini hadir menggunakan os android 10 yang sudah didukung dengan versi go edition, sistem operasi ini akan memudahkan penggunaan dan dapat menghemat penggunaan baterai.

Smart 5 memiliki sistem operasi ini juga cukup mumpuni dalam menjalankan beragam aplikasi terbaru di Infinix Smart 5.

BACA JUGA:Fitur Terkini Hp Infinix Keluaran Terbaru, Performa Gesit Untuk Memainkan Game Berat

6.Layar yang Leluasa

Hadir dengan dibekali dengan penggunaan ukuran layar yang cukup leluasa, yaitu sebesar 6.6 inch dan sudah didukung dengan penggunaan resolusi HD+ yang akan membuat tampilan visual layar menjadi semakin menawan. 

Warna yang dihadirkan oleh ponsel Infinix Smart 5 ini cukup tajam sehingga memberikan hasil yang cukup nyaman baik untuk streaming hingga untuk menonton film karena kualitas layarnya memberikan pengalaman visual yang cukup bagus.

7.Memori yang Besar

Kapasitas memori yang ditawarkan oleh ponsel Infinix Smart 5 ini cukup besar sehingga dapat dimanfaatkan untuk menyimpan beragam file secara lebih nyaman. 

Bukan hanya itu saja, ponsel Infinix Smart 5 ini juga dibekali dengan penggunaan slot memori eksternal yang cukup nyaman untuk menambahkan memori tambahan yang lebih besar dan sesuai kebutuhan.

BACA JUGA:Baterai Badak Hp Infinix Keluaran Terbaru, Desain Menarik di Segmen Terjangkau

Hp infinix keluaran terbaru sangat cocok digunakan untuk penggunaan sehari-hari atau untuk orang yang cari HP canggih dengan budget terjangkau, meskipun dibanderol dengan harga murah, tapi HP ini sudah dilengkapi dengan spesifikasi yang lengkap. (*)

 

Kategori :