Performa Gaming Hp Infinix Keluaran Terbaru, Yang Dibekali Baterai Jumbo dengan Bodi Silver Ion

Minggu 12-05-2024,16:45 WIB
Reporter : Alfin Ananda
Editor : Laela Nurchayati

Smart 7 mampu bertahan dalam waktu yang cukup lama, perangkat ini dapat bertahan hingga 50 jam pemutaran musik, 39 jam durasi panggilan telepon, dan 32 jam pemutaran video.

5.Layar Lebar dan Canggih

Hp infinix keluaran terbaru HP entry-level ini hadir dengan kecepatan refresh 60 Hz layar sentuh 6,60 inci yang menawarkan resolusi 720 x 1612 piksel full HD+.

Dengan spesifikasi Infinix Smart 7 pada bagian layar tersebut memberikan tingkat kehalusan baru di kelasnya, membuat penggunanya nyaman saat menonton film, mendengarkan musik, atau skenario sehari-hari lainnya.

BACA JUGA:Desain Ramping Hp Infinix Keluaran Terbaru, Dibekali RAM Besar dan Layar Super Lebar

6.Fitur memFusion

Smart 7 telah dilengkapi dengan fitur memFusion yang dapat meminjam ruang kosong dari penyimpanan internal untuk menjadi RAM Virtual hingga sebesar 3 GB.

Dengan begitu, RAM pada Infinix Smart 7 bisa memiliki kapasitas total yang mencapai 7 GB yang mana hasil dari kombinasi RAM 4 GB secara bawaan dan RAM Virtual 3 GB untuk meningkatkan aktivitas multitasking.

7.Fitur Fingerprint

Meskipun Infinix Smart 7 memiliki pemindai sidik jari pada bagian belakang, tampilan sensor ini terlihat menyatu dengan modul kamera sehingga terlihat seperti satu kesatuan yang mulus.

Modul kamera sengaja diperlebar untuk menampung pemindai sidik jari agar memberikan kesan desain yang terpadu dan harmonis, pengguna tidak perlu repot membuka kunci layar saat kondisi gelap atau saat menggunakan masker.

BACA JUGA:Fitur Terkini Hp Infinix Keluaran Terbaru, Performa Gesit Untuk Memainkan Game Berat

Hp infinix keluaran terbaru telah dirilis di indonesia dengan harga  1,3 juta rupiah, dengan menyediakan memori internal 64 GB dan RAM 4 GB + 3 GB, ponsel ini mampu menampung banyak aplikasi.

Bagi mereka yang membutuhkan ponsel entry-level dengan baterai tahan lama, desain unik, dan kamera yang cukup handal untuk aktivitas fotografi sehari-hari, Infinix Smart 7 merupakan salah satu pilihan terbaik dengan harga sekitar 1 jutaan rupiah. (*)

Kategori :