Tahukah Anda, 7 Khasiat Kopi Untuk Menjaga Kecantikan Kulit dan Rambut Wanita

Sabtu 10-06-2023,16:05 WIB
Reporter : Agus mutaalimin
Editor : Agus mutaalimin

6. Meningkatkan Sirkulasi darah

Dalam tekstur kopi yang kasar bisa meningkatkan penyebaran darah pada kulit kepala. Dengan menggosok kopi ke kulit kepala ini akan menimngkatkan penyebaran sirkulasi darah dan membantu perkembangan rambut kamu.

7. Merangsang pertumbuhan rambut

Adanya kafein dalam kopi ini dapat merangsang sel-sel matriks dalam partisi folikel rambut yang bisa merangsang pertumbuhan rambut. sebab kafein juga mengandung antioksidan untuk mengurangi kehilangan air transepidermal dan juga merangsang pembentukan sel rambut yang lebat.

Selain itu, karena kafein itu adalah penambah energi, maka ini juga bisa meningkatkan aliran darah ke folikel rambut yang bisa meningkatkan pemanjangan batang pada rambut.

Dengan Analis ini juga melihat bahwa meminum kopi untuk pertumbuhan rambut juga bisa membangun folikel pada wanita.

Itulah 7 Khasiat kopi bagi kecantikan kulit dan rambut bagi wanita, semoga bermanfaat!(*)

 

Kategori :