DISWAYJATENG.ID – situs semedo adalah salah satu tempat wisata sekaligus menambah ilmu pengetahuan tentang sejarah masa lalu yang ada pada situs semedo. Pada Oktober 2022 lalu, Situs Semedo resmi terbuka untuk umum dan menjadi Museum berisi temuan-temuan fosil kehidupan purbakala .
Tempat ini menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat terlebih khusus pada wilayah Tegal dan sekitarnya. Bupati Tegal Umi Azizah mengatakan, Situs Semedo merupakan pusat informasi dan ilmu pengetahuan purbakala serta penelitian arkeologi nasional. BACA JUGA:5 Warisan Bangunan Sejarah di Tegal; Saksi Sah Piagam Tercipta Piagam Jakarta Beliau berharap museum itu berharap mampu menjadi bagian dari upaya konservasi dan pelestarian kawasan cagar budaya dan sekitarnya. Selain itu, Ibu Umi Azizah juga berharap adanya museum ini bisa mendorong peningkatan perekonomian setempat melalui aktivitas seni budaya. Nah sekarang pasti kalian penasaran ada apa isi Museum Semed o, b erikut selengkapnya: 1. Situs Purbakal a Museum Semedo terletak pada Desa Semedo, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Tegal. Dalam situs semedo tersimpan 3.100 koleksi benda-benda peninggalan sejarah zaman purba. Awalnya, penemuan fosil purbakala situs Semedo terjadi pada tahun 2011 , w aktu itu seorang warga bernama Dakri menemukan fragmen tengkorak Homo Erectus. Setelah tert eliti oleh Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran . Me nyatakan bahwa fragmen itu merupakan fosil manusia purba dari awal zaman Kala Pleosten Tengah 700.000 tahun lalu. B erdasarkan hasil penelitian ahli paleontologi, arkeologi, geologi, dan antropologi . M enunjukkan Situs Purba Semedo memberikan data faktual evolusi manusia, budaya dan lingkungannya. Temuan-temuan fosil fauna pada sekitar Perbukitan Semedo menggambarkan panjangnya rentang kehidupan di Semedo. 2. Penemuan Lain Selain penemuan fosil manusia purba, pada Situs Semedo telah ketemu pula peralatan lain . S eperti kapak perimbas, kapak penetak, kapak genggam, serta alat serut berbahan batu koral kersikan. Tak ketinggalan pula temuan fosil fauna ordo Proboscidea atau mamalia belalai . S eperti Stegodon trigonocephalus, Stegodon pygmy semedoensis, Stegodon hypsilopus, Elephas planifrons, dan Elephas hysudricus. S elain sebagai pusat koleksi peninggalan benda purbakala, museum ini juga ber fungsi sebagai tempat penelitian. Yang ber harapkan adanya museum ini bisa meningkatkan minat generasi muda untuk mempelajari sejarah . Serta menjadikan tempat ini bukan hanya tempat rekreasi saja akan tetapi juga sebagai tempat ilmu dan sejarah pada masa lalu. Tempat ini juga untuk mempelajari perkembangan pola pikir manusia dan mempelajari jenis karakteristik makhluk hidup masa lalu. 3. Tiket masuk Situs Semedo Gratis Situs Semedo sudah buka dan dapat kita kunjungi dari hari Selasa-Minggu jam 08.30 - 15.00 WIB. Mengunjungi Museum Semedo tak perlu mengeluarkan biaya , aik kunjungan umum maupun khusus. Meski tak ter pungut biaya sepeser pun Namun, pengunjung wajib reservasi terlebih dahul u. Dengan setiap sesi kunjungan pada hari yang sudah ter sediakan, maksimal 30 orang , n antinya pengunjung yang datang akan didampingi oleh pemandu. Dengan masuk ke Situs Semedo yang tidak bayar akan tetapi kita akan mendapatkan banyak ilmu pengetahuan. Khususnya mengenai kehidupan manusia purba, budaya, dan lingkungannya. Sedangkan untuk dapat masyarakat nikmati secara luas maka ilmu pengetahuan tersebut harus kita kemas dalam informasi yang jelas dan menarik. Bahkan dalam komplek Situs Semedo pula banyak orang yang menjual jajanan jaman dahulu, jika kalian ingin mencobanya sangat bisa. Demikianlah pembahasan kita mengenai peninggalan dan sejarah yang berada pada situs semedo, semoga kita bisa mengambil manfaatnya. Jika kalian ingin mengunjunginya maka jagalah barang sejarah yang ada pada Situs Semedo agar tetap terjadi dengan baik. (*)Mengenal Lebih Dekat Wisata Situs Semedo, Ada apa Saja Peninggalannya!
Jumat 09-06-2023,18:02 WIB
Reporter : Dimas Hadi Ibrahim
Editor : Dimas Hadi Ibrahim
Kategori :
Terkait
Jumat 15-11-2024,10:53 WIB
Footballindo Academy Tegal Lolos 8 Besar Piala Soeratin, 2 Siswa Terbang ke Portugal
Rabu 13-11-2024,08:29 WIB
BNNK Tegal Gandeng 25 Sekolah, Gencarkan Edukasi Bahaya Narkoba
Selasa 12-11-2024,19:01 WIB
Adi Sumarmo Ternyata Pahlawan Nasional Asal Blora yang Diabadikan Jadi Nama Bandara di Solo
Jumat 08-11-2024,19:50 WIB
4 Desa di Kabupaten Tegal Kekeringan, PNM Peduli Sigap Salurkan Bantuan Air Bersih
Sabtu 26-10-2024,08:00 WIB
Kampung Seni Tegal Pentaskan Dramatic Reading
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,21:38 WIB
Bawaslu Demak Tertibkan 993 Alat Peraga Kampanye di Seluruh Kecamatan
Minggu 24-11-2024,21:39 WIB
Naas, Seorang Pria TewasTersambar Petir Saat Mancing di Waduk Cengklik, Boyolali
Minggu 24-11-2024,19:00 WIB
Cara Mudah Membuat Tweet di Twitter
Minggu 24-11-2024,13:55 WIB
Tekankan Netralitas Jelang Pilkada, Pj Bupati Magelang: Ada Sanksi Pemblokiran Data ASN Tak Netral
Minggu 24-11-2024,21:39 WIB
KPU Demak Pastikan Distribusi Logistik Sesuai Estimasi
Terkini
Senin 25-11-2024,11:57 WIB
SMK Negeri 3 Kota Tegal Adakan Workshop Literasi Numerasi
Senin 25-11-2024,10:20 WIB
Ketua Umum DPN KORPRI Minta Bawaslu Tindak Pelanggaran Netralitas ASN di Pilkada 2024
Minggu 24-11-2024,23:00 WIB
Cara Mudah Mendapatkan Uang dari Live Tiktok
Minggu 24-11-2024,22:00 WIB
Cara Mengaktifkan Tiktok Paylater
Minggu 24-11-2024,21:40 WIB