Timwas DPR Bakal Evaluasi Pelaksanaan Haji 2025, Inilah Catatan Merahnya

Sriyanto Saputro anggota DPR RI yang kini bertugas menjadi Timnas Ibadah haji tahu 2025 bersama jamaah haji asal sragen--Istimewa
Terkait berbagai masalah yang muncul, kata Sriyanto, juga sudah dikomunikasikan ke Badan Penyelenggara Haji (BPH). Seban institusi inilah mulai musim.haji 2026 yang akan menanganinya.
"Prinsipnya, pelaksanaan haji tahun depan harus lebih baik. Apalagi Presiden Prabowo juga berobsesi biaya haji agar bisa ditekan lagi tanpa mengurangi kualitas pelayanan."
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: