4 Rekomendasi HP Oppo Rp2 Jutaan, Fitur Tak Kalah dengan Ponsel Premium

4 Rekomendasi HP Oppo Rp2 Jutaan, Fitur Tak Kalah dengan Ponsel Premium

hp oppo 2 jutaan--

diswayjateng.id – Banyak pilihan hp oppo Rp2 jutaan yang bisa anda miliki. Smartphone ini tentunya tidak kalah saing dengan kelas atas.

Spesifikasi yang dibekali hp oppo Rp2 jutaan ini juga sangat mumpuni. Apalagi penyimpanan ram yang dimilikinya juga cukup besar.

Selain itu layar yang dimiliki hp oppo Rp2 jutaan ini juga super AMOLED. Dengan begitu akan menambah kecantikan dari smartphone ini.

Berikut akan kami rekomendasikan berbagai hp oppo Rp2 jutaan dengan spek yang mumpuni. Simak artikelnya sampai selesai, supaya tak ketinggalan informasinya.

BACA JUGA: Tips Ampuh Atasi HP Mati Sendiri, Tak Perlu Dibawa ke Tukang Servis Lagi

BACA JUGA: Cepat dan Efektif, Begini 5 Cara Tepat Mengatasi HP Fastboot

Rekomendasi hp Oppo Rp2 jutaan yang mumpuni

1. OPPO A60

OPPO A60 menjadi salah satu pilihan menarik di hp oppo 2 jutaan, terutama untuk varian dengan RAM dan penyimpanan internal yang cukup besar.

Harga: Mulai dari sekitar Rp2.299.000 (untuk varian 8GB/128GB) hingga Rp2.799.000 (untuk varian 8GB/256GB).

 

Layar: Layar berukuran 6.67 inci dengan resolusi HD+ (1604 x 720 piksel) dan refresh rate 90Hz. Tingkat kecerahan puncaknya mencapai 950 nits, cukup nyaman untuk penggunaan di luar ruangan.

Prosesor: Hp oppo 2 jutaan ini ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 680, yang dikenal efisien dalam penggunaan daya dan cukup mumpuni untuk aktivitas sehari-hari serta gaming ringan.

BACA JUGA: 5 HP RAM 12GB Terbaik 2025, Termurah Rp3 Jutaan

 

BACA JUGA: 8 Cara Mengatasi Baterai HP Lama Dicas, Tapi Tidak Penuh-penuh

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: