6 Kelebihan HP Realme 13C, Ponsel Cerdas Dengan Desain Stylish dan Modern

6 Kelebihan HP Realme 13C, Ponsel Cerdas Dengan Desain Stylish dan Modern

Realme 13 C ponsel cerdas dengan desain stylish dan modern-Tangkapan layar diswayjateng.id-

BACA JUGA:Wow! Desain hp Realme C51 Mirip Iphone 14, Dibekali Teknologi Mini Kapsul Atau Dynamic Island

3. Desain Stylish dan Modern

Hadir dengan desain yang stylish dan modern. Smartphone ini memiliki dua pilihan warna: "Top White" dan "Top Black". Desainnya yang ramping dan ringan membuatnya nyaman untuk digenggam dan dibawa kemana-mana.

4. Baterai Tahan Lama untuk Seharian

Salah satu keunggulan utama ponsel ini adalah baterainya yang besar, yaitu 5000mAh. Kapasitas baterai ini diklaim mampu bertahan hingga dua hari dalam penggunaan normal.

Dengan baterai yang tahan lama ini, pengguna tidak perlu khawatir kehabisan baterai saat beraktivitas seharia

5. Kamera yang Cukup untuk Mengabadikan Momen

Hp Realme 13C memiliki kamera belakang ganda yang terdiri dari kamera utama 50MP dan kamera depth 2MP. Kamera utama ini mampu menghasilkan foto yang cukup baik dalam kondisi pencahayaan yang ideal.

Sementara itu, kamera depth membantu menghasilkan efek bokeh yang natural pada foto portrait. Untuk kebutuhan selfie dan video call, smartphone ini dilengkapi dengan kamera depan 8MP.

BACA JUGA:HP Realme GT Neo 3, Smartphone dengan Performa Gesit dan Tahan Banting

6. Harga Terjangkau

Realme 13C dibanderol dengan harga yang cukup terjangkau, yaitu:

3GB/32GB: Rp1.299.000

4GB/64GB: Rp1.499.000

6GB/128GB: Rp1.699.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: