Realme GT 6 Resmi Rilis di Indonesia, Apa Saja Spesifikasinya?

Realme GT 6 Resmi Rilis di Indonesia, Apa Saja Spesifikasinya?

Realme GT 6 Resmi Dirilis, Cek Spesifikasi Dan Harganya -Tangkapan layar diswayjateng.id-

DISWAY JATENG - Setelah resmi rilis secara global, Realme GT 6 akhirnya sudah dapat kamu pesan di Indonesia. Kehadirannya sangat ditunggu - tunggu karena dilengkapi dengan sejumlah spesifikasi menarik hingga fiturnya.

Realme GT 6 makin tergoda banderol harganya yang terbilang ramah di kantong untuk penggunanya. Realme GT 6 hadir dengan rangkaian fitur kelas flagship dengan performa terbaik, khas Realme GT Series, yang disempurnakan dengan dukungan teknologi AI untuk memberikan pengalaman pengguna terbaik. 

Realme GT 6 memiliki kualitas kamera yang unggul serta rangkaian fitur terbaik yang akan kami hadirkan secara lebih terjangkau bagi para anak muda generasi Z.

Nah, disini kita akan membahas tentang spesifikasi lengkap Realme GT 6. Yuk simak ulasan dan baca sampai selesai ya!

BACA JUGA:5 Keunggulan HP Realme C65, Smartphone ini Dilengkapi Teknologi 45W Fast Charging

Berikut ini spesifikasi lengkap Realme GT 6 :

Sistem Operasi Android 14, realme UI 5.0

RAM dan penyimpanan 12 GB dengan penyimpanan 256 GB

Kamera Utama: 50 MP (wide), f/1.88 dan 8 MP (ultrawide), f/2.2

Depan: 32 MP (wide), f/2.45

Dimensi dan berat 162 mm x 75.1 x 8.65 mm dengan berat 191 gram

Layar AMOLED, 6.78 inci beresolusi 1264 x 2780 piksel dengan refresh rate 120 Hz, serta rasio 450 ppi

Chipset Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3

CPU dan GPU Octa-core (1×3.0 GHz Cortex-X4 & 4×2.8 GHz Cortex-A720 & 3×2.0 GHz Cortex-A520), Adreno 735

Konektivitas WLAN, Bluetooth, Infrared, NFC, USB Tipe-C 2.0 dan On The Go, serta GPS

Baterai Li-P0 5500 mAh, dengan fast charging 120W

Fitur : Sensor fingerprint, cahaya, akselerometer, proksimitas, spektrum warna, kompas, giroskop; pemutaran audio resolusi 24 bit; speaker stereo

Warna Fluid Silver dan Razor Green

Spesifikasi Premium Realme GT 6 :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: