7 Pilihan HP Vivo Rp2 Jutaan Terbaik 2024, Dilengkapi dengan Kamera Utama 50 Megapiksel

7 Pilihan HP Vivo Rp2 Jutaan Terbaik 2024, Dilengkapi dengan Kamera Utama 50 Megapiksel

HP Vivo 2 jutaan terbaik 2024, dilengkapi dengan kamera utama 50 megapiksel-Tangkaapan layar Pricebook-

DISWAY JATENG - Lebaran yang tinggal beberapa hari, kami akan memberikan pilihan HP Vivo 2 jutaan terbaik 2024. Vivo adalah merek perangkat elektronik yang cukup terkenal dan banyak dipilih oleh pengguna setianya karena menyediakan produk sesuai dengan kebutuhan dan preferensi konsumen.

Meskipun memiliki kelas yang tidak jauh beda dari ponsel lainnya, merek Vivo ini layak dipertimbangkan sebagai pilihan ponsel terbaru. Dan salah satu segmen harga smartphone harga terjangkau yang paling diminati yaitu Vivo kelas harga Rp2 jutaan.

Apabila kalian memiliki budget untuk membeli HP Vivo 2 jutaan terbaik 2024, itu tidak akan menghalanginya untuk memperoleh ponsel terbaik dari Vivo. Dengan spesifikasi yang sangat mendukung dan menunjang kegiatan sehari-hari Anda.

Dalam artikel ini akan kami ulas mengenai pilihan HP Vivo 2 jutaan terbaik 2024, dilengkapi dengan kamera utama 50 megapiksel. Mari kita simak dan baca hingga selesai ya!

BACA JUGA:5 Pilihan HP Vivo Terbaru Menyambut Lebaran 2024, Menghadirkan Pengalaman Selfie Terbaik

Berikut ini daftar pilihan 7 HP Vivo harga 2 jutaan rupiah, edisi Lebaran Idul Fitri 2024:

1. Vivo Y27 4G

Smartphone ini menggunakan prosesor MediaTek Helio G85 dengan RAM 6/128 GB. Dilengkapi baterai 5000 mAh dan fitur flash charge 44 Watt, membuat pengisian daya baterai dari 1% ke 30% hanya dalam waktu 15 menit.

Masih menyertakan port jack audio 3,5 mm, namun sayangnya belum mendukung fitur NFC dan masih menggunakan speaker mono. Harga ponsel ini mulai dari Rp 2 jutaan

Layar Vivo Y27 adalah panel IPS 6,64 inci dengan resolusi full HD plus. Ponsel ini juga dilengkapi dengan dua kamera belakang, yaitu kamera utama 50 megapiksel dan lensa depth 2 megapiksel.

2. Vivo Y35

Ponsel ini ditenagai oleh chipset Snapdragon 680 dengan fabrikasi 6 nanometer, didukung oleh RAM 8 GB dan memori internal 128 GB. Layarnya menggunakan panel IPS LCD berukuran 6,58 inci dengan resolusi full HD plus, refresh rate 90 Hz, dan kecerahan 550 nits.

Vivo Y35 dilengkapi dengan baterai 5000 mAh dengan fast charging 44 watt, jack audio 3,5 mm, dan speaker mono. Tidak ada fitur NFC. Harga ponsel ini mulai dari Rp 2,1 jutaan.

Kamera depannya memiliki resolusi 16 megapiksel, sedangkan kamera belakang terdiri dari kamera utama 50 megapiksel, kamera makro 2 megapiksel, dan kamera bokeh 2 megapiksel

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: