7 Manfaat Buah Salam Bagi Kesehatan Tubuh Kita

7 Manfaat Buah Salam Bagi Kesehatan Tubuh Kita

7 Manfaat Buah Salam Bagi Kesehatan Tubuh Kita-disway jateng-

DISWAYJATENG.ID – Menjaga kesehatan adalah hal yang harus kita utamaka, yakni dimana jika badan kita sehat maka bisa menjalankan aktivitas sehari-hari.

Bahkan ada beberapa faktor yang membuat agar tubuh kita tetap sehat yakni dengan salah satu caranya yakni sering mengonsumsi buah-buahan dan berolahraga.

Salah satu buah yang baik untuk kesehatan kita adalah, buah salam dimana sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh kita. Bahkan buah ini juga sangat gampang untuk kita temui.

Selain daunnya ternyata buah salam juga memiliki manfaat kesehatan dan salah satunya mengatasi diare, yakni dimana sifat antiseptiknya mampu membunuh bakteri dan parasit penyebab diare.

Buah salam termasuk buah-buahan yang jarang diketahui di Indonesia, bahkan pada umumnya kalau kita mendengar salam yang familiar adalah daunnya karena sering digunakan sebagai bumbu masakan.

Sedangkan untuk bagian buahnya ternyata kerap dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan obat tradisional juga. Bahkan minum rebusan air buah salam sebanyak tiga kali sehari diyakini bisa mengobati diare.

BACA JUGA:Buah Naga Bagus untuk Perkembangan Buah Hati, Ini Dia 3 Manfaatnya

Hal tersebut karena kandungan asam lauratnya berfungsi sebagai antiseptik yang mampu membasmi bakteri dan parasit penyebab diare. Berikut 7 manfaat buah salam untuk kesehatan tubuh kita, yakni antara lain:

1. Mampu Mengatasi kolesterol

Kandungan antioksidan yang terdapat pada buah salam mampu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh, dan hal ini bermanfaat bagi seseorang yang sering mengalami kenaikan kadar kolesterol.

Bagi kalian jangan sepelekan naiknya kadar kolesterol karena bisa meningkatkan risiko penyakit kardiovaskular, bahkan mulai dari hipertensi, penyakit jantung sampai stroke.   

2. Sebagai Obat radang

Penyakit radang tenggorokan terasa nyeri sehingga menyulitkan seseorang untuk menelan, dan buah salam ternyata bisa menjadi alternatif pengobatan tradisional untuk menangani kondisi ini.

Hal tersebut karena sifat anti bakterinya dapat membunuh bakteri penyebab radang tenggorokan, dan kamu bisa memakan buahnya langsung untuk mendapatkan manfaat ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: