Pura Lempuyang: Tempat Wisata yang Penuh Akan Sejarah di Bali

Pura Lempuyang: Tempat Wisata yang Penuh Akan Sejarah di Bali

Pura Lempuyang: Tempat Wisata yang Penuh Akan Sejarah di Bali-disway jateng-

Keberadaan Pura Lempuyang tak terlepas dari sejarah atau legenda terdapat beberapa versi, Lempuyang berasal dari kata, lempu dan hyang.

Lempu artinya sinar sedangkan hyang merupakan sebutan untuk Tuhan, sehingga Pura Lempuyang memiliki arti sinar Tuhan yang terang benderang. 

Karena memang Pura Lempuyang ini letaknya di sebelah timur Pulau Bali dimana merupakan tempat awalnya matahari terbit.

Ada pula yang mengatakan bahwa kata Lempuyang berasal dari jenis tanaman yang digunakan untuk bahan memasak yang dikaitkan dengan nama-nama Banjar atau Dusun yang ada di sekitar Pura Lempuyang.

Selain itu ada yang mengatakan Lempuyang berasal dari kata empu, yang artinya menjaga. Hal tersebut berdasarkan sebuah sumber yang menyebutkan bahwa Hyang Pasupati mengutus ketiga putranya untuk menjaga Bali Dwipa dari segala guncangan dan bencana alam.

BACA JUGA:Ini Dia 3 Daya tarik yang Bersejarah di Wisata Tirta Empul Bali

Demikian pembahasan kita mengenai sejarah yang ada di wisata Pura Lempuyang Bali, semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: