5 Tempat Wisata Lembang Bandung, Ini bikin Suasana liburanmu Mengesankan!

5 Tempat Wisata Lembang Bandung, Ini bikin Suasana liburanmu Mengesankan!

Lembang Bandung--By. Radar group

Selain itu pula, ada juga taman yang asri banget dan spot foto yang kece. Jangan lupa ya nyobain kuliner lezatnya juga, kayak nasi liwet atau bakso ikan, Lo.

BACA JUGA: Makanan Khas Tegal Terpopuler, Nomor 2 ini Paling Sedep dan Nikmat

4. Tangkuban Perahu

Nggak bisa dipungkiri, Tangkuban Perahu merupakan salah satu ikon wisata di Bandung. Gunung berapi ini mempunyai kawah yang sangat keren banget. Kamu dapat naik ke atas dan liat langsung pemandangan alamnya yang spektakuler.  Dan jangan lupa pula, cicipin jagung bakar khas Tangkuban Perahu yang super nikmat!

5. De’Ranch

Dan Mau merasakan sensasi jadi koboi ala Barat? Langsung aja ke De’Ranch, ya. De ranch cocok untuk anak-anak yang ingin sekali mengendarai kuda dengan ala-ala Mr.Cobow. 

Selain mengendarai kuda, Anda juga dapat mengendarai delman yang juga disediakan di tempat wisata ini. Adapula kegiatan lain yang tidak kalah menyenangkannya untuk Anda coba seperti menyewa perahu, memanah dan sebagainya.

Di sini, kamu bisa naik kuda sambil bermain panahan, dan foto-foto dengan kostum koboi. Seru banget, Jangan lupa juga cobain kuliner-kuliner lezat di kafe-kafe yang ada pada sekitar De’Ranch. Jangan lupa untuk membawa buah hati jika datang kesini.

Itulah dia 5 tempat wisata di Lembang, Bandung yang bakal bikin liburan kamu akan terasa mengesankan. jangan lupa ya masukin list liburanmu dan persiapkan kamera buat foto-foto seru di sana, ya! Selamat berlibur!

BACA JUGA: Ini Dia 7 Makanan Khas Qatar Yang Unik dan lezat, no 6 bisa bikin kamu Ketagihan

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jabarekspres.com