Rambut Hitam Permanen dengan Bahan Alami, Anda Wajib Coba!
Rambut hitam kilau alami adalah dambaan setiap wanita--
DISWAYJATENG – Rambut hitam permanen alami tentunya menjadi dambaan siapapun juga terutama kaum wanita. Tidak jarang kita sering temui orang yang bahkan sampai mengecat rambutnya hanya agar terlihat hitam alami.
Namun, mengecat rambut justru berpotensi merusak rambut itu sendiri bahkan dapat menghilangkan kilau alaminya. Banyak cara untuk menghitamkan rambut anda nsecara alami serta menggunakan bahan alami yang bisa anda coba.
Cara Menghitamkan Rambut
1. Minyak Kelapa
Selain banyak untuk memasak, minyak kelapa juga sudah lama menjadi rahasia ambut hitam alami serta penghitam rambut alami serta permanen. Bukan hanya sekedar menghitamkan, minyak kelapa juga dapat membantu mengembalikan kilau rambut alami.
Tidak perlu repot, anda hanya perlu menggunakan minyak kelapa sebagai deep conditioner. Caranya tuangkan minyak kelapa secukupnya, ratakan pada rambut dengan pijatan lembut kemudian biarkan hingga 20 menit. langkah terakhir bilas hingga bersih.
2. Buah Alpukat
Buah alpukat sudah tidak asing lagi sebagai salah satu bahan alami perawatan rambut. Selain bisa melembabkan dan menutrisi, buah alpukat juga dapat menjadi bahan alami untuk menhitamkan rambut. Jadikan alpukat sebagai masker rambut alami. Untuk hasil yang lebih maksimal, anda bisa gabungkan bahan alami lain sesuai dengan permasalahan rambut anda.
Jika memiliki rambut tipe normal dan kering, campurkan alpukat dengan minyak kelapa. Sedangkan untuk anda yang bermasalah dengan ketombe cobalah membuat masker alpukat yang anda tambah dengan oatmeal.
3. Kopi sudah sangat lama sebagai bahan alami penghitam rambut oleh nenek moyang kita. Bahkan kopi juga bisa menghitamkan rambut beruban secara alami dan permanen. Kopi bisa membuat warna rambut lebih hitam dua kali dari warna aslinya.
Untuk mendapatkan rambut hitam alami dengan kopi anda bisa mengikuti langkah berikut:
Pertama, seduh kopi dengan biji kopi dark roasted. Kemudian campurkan setengah kopi yang sudh anda seduh tadi dengan dua sendok bubuk kopi. Aplikasikan secara merata pada rambut setengah basah. Lalu biarkan minimal satu jam, ualangi langkah pertama jika anda perlukan selanjutnya bilas dengan air bersih.
4. Minyak Wijen hitam
Minyak wijen biasanya chef gunakan dalam mengolah chinese food ternyata juga bisa membantu menghitamkan rambut. Tapi yang harus anda gunakan adalah biji wijen hitam.
Biji wijen hitam kaya akan antioksidan dn juga itamin B yang rambut butuhkan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: