DISWAYJATENG.ID, DEMAK - Dukungan terhadap perkembangan sepakbola di Kabupaten Demak terus dilakukan Bupati Demak, Eistianah, seperti halnya perhatian dengan turnamen - turnamen yang diadakan, seperti Kalikondang Cup 2024.
Hadir secara pribadi, Mbak Eisti, begitu Ia sering disebut, menyaksikan final turnamen tersebut sekaligus menyerahkan medali pada kesebelasan yang memenangkan pertandingan yang diselenggarakan di Stadion Sultan Fatah, Senin 16 September 2024, kemarin. Ia pun memberikan apresiasi bagi panitia pelaksana, walau turnamen tersebut tingkat wilayah namun dikerjakan dengan sungguh-sungguh terlebih sekarang Demak sudah memilkki stadion yang nyaman dan reprsentatif. BACA JUGA:Pemkab Tegal Gelontorkan 29 Unit Sepeda Motor Puskesling Ia pun mengingatkan, bagi pecinta olah raga, dalam pertandingan pastinya ada pemenang dan kalah. Sang pemenang tidak jumawa dan yang kalah tidak boleh kapok, "Saya sampaikan kemarin, yang terpenting tetap menjaga persaudaraan, meski ada insiden-insiden di tengah lapangan itu lumrah, kalau sudah selesai kita kembali sebagai teman." kata Bupati pada diswayjateng.id, Selasa 17 September 2024. Final turnamen Kalikondang Cup 2024 berakhir dengan skor 5-1 kemenangan untuk Brambang FC atas Mijen FC. Hadir juga dalam acara tersebut pendukung Mbak Eisti pada kontestasi Pilkada 2024 yang tergabung dalam Repdem atau Relawan Pemuda Demak.Bupati Demak Dukung Perkembangan Sepakbola
Selasa 17-09-2024,22:15 WIB
Reporter : Nungki S Nurhidayanto
Editor : Rochman Gunawan
Kategori :
Terkait
Senin 12-01-2026,05:52 WIB
Akses Jalan ke Dukuh Tambaksari Bedono Demak Putus, 13 KK Terisolasi
Selasa 23-12-2025,12:00 WIB
Yudha Aswinathama, Putra Demak Sumbang Medali Perunggu di SEA Games Thailand 2025
Selasa 23-12-2025,10:00 WIB
Gerakan Peduli Demak Gelar Mimbar Bebas di Kantor PU
Selasa 23-12-2025,09:30 WIB
Kawal Upah 2026, Ratusan Buruh Demak Turun ke Jalan
Selasa 23-12-2025,08:00 WIB
Alfa 0,7 Dipilih, UMK Demak 2026 Tembus Rp3,12 Juta
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,18:45 WIB
Buntut Insentif Guru Dihapus, Bung Teddy Beri Sindiran Menohok
Selasa 13-01-2026,22:00 WIB
Skema Pergeseran Anggaran, Gerindra Salatiga Akan Kawal Insentif Guru ke Kementerian Keuangan RI
Selasa 13-01-2026,17:16 WIB
Pemprov Jateng Tangani Cepat Dugaan Keracunan Program MBG di Grobogan
Rabu 14-01-2026,07:21 WIB
Korban Koperasi BLN Pertimbangkan Mempraperadilkan Polda Jateng
Rabu 14-01-2026,08:44 WIB
Musim Baratan dan Cuaca Ekstrem Memuncak, Nelayan Batang Terpaksa Puasa Melaut
Terkini
Rabu 14-01-2026,16:00 WIB
Pemkab Grobogan Akan Pasang Dua Videotron Besar dari Program CSR, Ini Lokasinya
Rabu 14-01-2026,15:50 WIB
Bupati Tegal Gebrak Awal Tahun, OPD Diminta Tancap Gas dan Proses Lelang Dipercepat
Rabu 14-01-2026,15:40 WIB
Menteri HAM Sebut SPPG Kurang Kompeten Sebagai Penyebab Keracunan MBG di Gubug
Rabu 14-01-2026,15:30 WIB
Respons Cepat Personel Propam Polresta Solo, Bantu Korban Kecelakaan di Laweyan
Rabu 14-01-2026,15:20 WIB