DISWAY JATENG.ID - Pengguna baru Akulaku mungkin merasa bahwa limit kredit yang diberikan terlalu rendah untuk memenuhi kebutuhan mereka. Namun, terdapat beberapa cara meningkatkan limit Akulaku, tanpa memerlukan BPJS dan NPWP.
Cara meningkatkan limit Akulaku, tanpa memerlukan BPJS dan NPWP. Limit kredit yang ditawarkan oleh Akulaku bervariasi dan sangat dipengaruhi oleh beberapa faktor. Di antaranya adalah kelengkapan profil pengguna, riwayat penggunaan akun, serta kebijakan internal yang diterapkan oleh Akulaku.
Sebagai salah satu platform kredit digital terkemuka, Akulaku menetapkan limit kredit berdasarkan kebutuhan dan kemampuan pembayaran penggunanya. Simak beberapa cara meningkatkan limit Akulaku, tanpa memerlukan BPJS dan NPWP.
BACA JUGA:Begini Cara Memberhentikan Penagihan DC Lapangan Akulaku
Bagi Anda yang baru bergabung, mungkin akan terkejut dengan limit yang lebih rendah dibandingkan pengguna yang telah lama menggunakan Akulaku. Oleh karena itu, simak ulasan beberapa cara meningkatkan limit Akulaku, tanpa memerlukan BPJS dan NPWP dan baca sampai selesai ya!
Cara untuk Meningkatkan Limit Akulaku
Namun, Anda tidak perlu khawatir. Dengan penggunaan yang bijak dan pembayaran yang tepat waktu, Anda dapat meningkatkan limit Akulaku. Berikut adalah 6 langkah untuk meningkatkan limit Akulaku:
1. Menjaga Skor Kredit
Skor kredit adalah faktor penting yang menentukan kelayakan Anda untuk mendapatkan peningkatan limit kredit di Akulaku.
Memelihara skor kredit yang baik sangat krusial untuk memastikan akses ke layanan yang lebih baik dan syarat pinjaman yang lebih menguntungkan.
Anda dapat melakukannya dengan membayar semua tagihan dan pinjaman tepat waktu serta menghindari keterlambatan pembayaran.
2. Lengkapi Data Pribadi
Bagi Anda yang belum menyelesaikan pengisian data pribadi, sebaiknya segera lakukan hal tersebut. Prosesnya cukup sederhana, Anda hanya perlu masuk ke aplikasi dan membuka bagian pengaturan profil. Di sini, Anda akan menemukan beberapa pilihan informasi pribadi yang telah Anda masukkan.
Pastikan juga untuk melengkapi informasi mengenai pekerjaan, penghasilan, dan kontak darurat, serta mengunggah dokumen yang diperlukan seperti KTP dan slip gaji. Jika diperlukan, Anda juga dapat mengunggah dokumen BPJS dan NPWP.
BACA JUGA:Ternyata, ini Risiko Telat Membayar Akulaku