Keniatan dan tekad untuk melunasi hutang merupakan hal yang dibutuhkan dan tak boleh dilupakan. Dengan kemauan dari diri sendiri, kamu bisa keluar dari jeratan hutang pinjaman online.
Tak hanya itu, kamu juga perlu mempersiapkan kondisi mental untuk membiayai pembayaran hutang. Pergorbanan finansial diperlukan untuk membantu melunasi semua tanggungan hutang pinjol.
4. Melunasi utang tepat waktu
Salah satu solusi keluar dari jeratan hutang pinjol paling efektif, yakni membayar tagihan tepat waktu. Kebiasaan menunda membayar tagihan dapat memberikan bunga besar.
BACA JUGA:10 Pinjol Legal Tanpa DC Lapangan Terdaftar OJK 2024, Praktik Penagihan Aman dan Tidak Kasar
Semakin besar bunga, maka semakin menumpul jumlah hutang yang wajib dibayar. Tak hanya itu, nilai bunga juga akan semakin besar apabila hutang tidak dibayar ketika jatuh tempo.
Peminjam dapat mempersiapkan dana sesuai kebutuhan dan waktu yang ditentukan. Tujuannya, agar proses pembayaran tidak terhambat dan menjadi beban.
Pengguna pinjaman online perlu memperhatikan risiko jika tidak membayar hutang. Risiko tersebut bisa merugikan nasabah dan terus-terusan membebani.
Karena itu, gunakan pinjaman online dengan bijak dan jangan sampai galbay. Bayar tagihan di tanggal yang sudah disesuaikan agar kamu terhindar dari masalah keuangan.
BACA JUGA:6 Ciri-ciri Penipuan DC Lapangan Pinjol Bodong di Bulan Ramadhan yang Perlu Diwaspadai
Demikian informasi seputar cara melunasi utang pinjol yang belum lunas. Semoga bermanfaat. (*)